Image of Laskar Pelangi

Text

Laskar Pelangi



Laskar Pelangi adalah novel pertama karya Andrea Hirata yang diterbitkan oleh Bentang Pustaka pada tahun 2005. Novel ini bercerita tentang kehidupan 10 anak dari keluarga miskin yang bersekolah (SD dan SMP) di sebuah sekolah Muhammadiyah di Pulau Belitung yang penuh dengan keterbatasan.

Mereka bersekolah dan belajar pada kelas yang sama dari kelas 1 SD sampai kelas 3 SMP, dan menyebut diri mereka sebagai Laskar Pelangi. Pada bagian-bagian akhir cerita, anggota Laskar Pelangi bertambah satu anak perempuan yang bernama Flo, seorang murid pindahan. Keterbatasan yang ada bukan membuat mereka putus asa, tetapi malah membuat mereka terpacu untuk dapat melakukan sesuatu yang lebih baik.

Laskar Pelangi merupakan buku pertama dari Tetralogi Laskar Pelangi. Buku berikutnya adalah Sang Pemimpi, Edensor, dan Maryamah Karpov. Buku ini tercatat sebagai buku sastra Indonesia terlaris sepanjang sejarah.


Ketersediaan

#
Belum memasukkan lokasi laskar pelangi
P00061S
Tersedia
#
Belum memasukkan lokasi laskar pelangi
P00062S
Tersedia
#
Belum memasukkan lokasi laskar pelangi
P00063S
Tersedia
#
Belum memasukkan lokasi laskar pelangi
P00064S
Tersedia
#
Belum memasukkan lokasi laskar pelangi
P00065S
Tersedia

Informasi Detail

Judul Seri
Tetralogi Laskar Pelangi
No. Panggil
laskar pelangi
Penerbit Bentang Pustaka : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
ebook
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
979-3062-79-7
Klasifikasi
-
Tipe Isi
text
Tipe Media
computer
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
Tetralogi Laskar Pelangi
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

JudulEdisiBahasa
Edensorid
Edensorid
Edensorid
Sang Pemimpiid

Lampiran Berkas



Informasi


Akses Katalog Publik Daring - Gunakan fasilitas pencarian untuk mempercepat penemuan data katalog